Edukasi

Bahagia itu Sederhana

Kebahagiaan seorang guru itu ternyata sederhana. Tidak harus dirinya menang lomba di tingkat nasional dan terkenal seantero jagat pendidikan. Ketika saya melihat portofolio anak didik saya diterima oleh industri kreatif itu sudah bahagianya melebihi kemenangan saya di Tahun 2008 dalam lomba keberhasilan guru dalam pembelajaran ataupun ketika masuk finalis lomba inovasi pembelajaran. Tanggal 11 Noveber […]

Bahagia itu Sederhana Read More »

Karya Yosepta tentang Dunia Pewayangan

Memberikan tantangan tidak harus sama setiap individu peserta didik. Setiap individu memiliki karakteristik yang berbeda satu sama lain, memiliki potensi dan passion yang berbeda-beda, sehingga tidak mungkin jika tantangan yang diberikan secara seragam. Saya menemui seorang siswa yang bernama Yosepta, dengan passion di bidang gambar yang luar biasa dari proses sketsa sampai pada proses coloring.

Karya Yosepta tentang Dunia Pewayangan Read More »

Magangpun Masih Sempat Menjadi Mentor

Hari ini, Selasa, 8 November 2022 saya merasa bahagia karena di ruang inkubasi tempat saya mengajar siswa kelas X Animasi kedatangan tiga siswa yang sedang mengikuti magang, masih menyempatkan diri untuk menjadi mentor kepada adik-adiknya. Reynaldi, Adwa Naila dan Zaenal Muchtar merupakan tiga siswa Animasi yang mendapatkan kesempatan untuk mengikuti project industri di Rans Animation

Magangpun Masih Sempat Menjadi Mentor Read More »

Mengoptimalkan Yosepta untuk Naik Level

“Gambarmu semakin wow”, sebuah penguatan positif yang diberikan kepada Yosepta usai mengirim karya bebas di atas. Pemberian respon tersebut sengaja saya berikan melalui jaringan pribadi melalui whatsapnya, setelah saya memberikan respon “Sangar ik. Vgkl”. Kata sangar merupakan sebuah kata bagi anak-anak muda di Kota Semarang dan sekitarnya yang memiliki makna luar biasa, sedangkan Vgkl merupakan

Mengoptimalkan Yosepta untuk Naik Level Read More »

Mengapa Giwang Melesat?

Gambar ilustrasi yang apik tersebut merupakan karya terbaik dibandingkan dengan karya-karya sebelumnya yang sudah pernah dibuat oleh Giwang, siswa kelas X Animasi. Di dalam instagramnya dideskripsikan tentang isi dari gambar ilustrasi yang dibuatnya. Tari topeng Cirebon menjadi wadah penyebaran agama Islam pada masa Sunan Gunung Jati, pada tahun 1470. Topeng yang menjadi ciri khas dari

Mengapa Giwang Melesat? Read More »

Karya Tema “Cintai Negeri, Jadilah Pahlawan Masa Kini”

Karya di atas merupakan hasil pembuatan gambar ilustrasi oleh Siska siswa kelas X Animasi SMK N 11 Semarang. “Haloo kali ini saya membuat karya bebas dengan tema “Cintai Negeri, Jadilah Pahlawan Masa Kini”. Di karya kali ini saya mengambil muse dari karakter Grafi dan Fika. Karya ini dibuat setelah mengikuti kegiatan yang diselenggarakan oleh Dirjend

Karya Tema “Cintai Negeri, Jadilah Pahlawan Masa Kini” Read More »

Pengulosan: Simbol Persaudaraan Arang Pendidik

Deli Serdang, 5 November 2022, akhirnya saya bertemu dengan para arang pendidik dari SMK Swasta PP SNAKMA Muhammadiyah. Pertemuan dengan mereka dibalut dengan acara workshop perubahan mindset. Gerakan Sekolah Menyenangkan di sekolah ini sudah dikenal sejak tahun lalu dan mulai diterapkan. Bukti-bukti secara psikologis dapat dirasakan, ketikan saya datang para siswa menyambut dengan hangat. Ini

Pengulosan: Simbol Persaudaraan Arang Pendidik Read More »