Edukasi

Kami Benar-benar Merdeka

Pagi-pagi, 15 Februari 2023 ketika saya berada di kelas teori O3 sedang mengajar dasar-dasar animasi untuk siswa kelas X Animasi 4 SMK Negeri 11 Semarang, sedang asyik-asyiknya memberikan penjelasan tentang bercerita melalui foto yang paling berkesan yang akan diposting di Instagram, tiba-tiba ada notifikasi masuk, menandakan ada pesan yang masuk melalui whatsapp. Dengan terpaksa kubuka […]

Kami Benar-benar Merdeka Read More »

Ekstra Painting Latih Kemandirian Wirausaha

Ekstra painting SMK Negeri 11 Semarang mulai aktif kembali di tahun 2023 ini. Aktifnya kegiatan ini diawali dari proses seleksi peserta yang akan mewakili SMK Negeri 11 Semarang untuk mengikuti lomba painting FLS2N tingkat cabdin I Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah. Dari seleksi tersebut ternyata setiap peserta memiliki kelebihan dan kekurangan, sehingga belum bisa ditentukan

Ekstra Painting Latih Kemandirian Wirausaha Read More »

Kombinasi Objek Menjadi Karya Menarik

Karya di atas, merupakan hasil desain Ardinda siswa kelas X Animasi SMK Negeri 11 Semarang. Terlihat dari gambar tersebut seperti jamur, namun jika diperhatikan lebih lanjut jamur-jamur tersebut berbentuk kelinci. Desain karya Ardinda ini menggunakan prinsip kombinasi dua unsur.  Kombinasi dua unsur ini sudah sering kali didengar, dipelajari oleh siswa ketika mengikuti pembelajaran matematika pada

Kombinasi Objek Menjadi Karya Menarik Read More »

Efektivitas Siklus Belajar 5E terhadap Kemampuan Menyelesaikan Soal HOTS IPA SMP Ibu Kartini

Oleh: Erna Suci Murniati A. Pendahuluan Rendahnya kemampuan menyelesaikan soal-soal Higher Order Thinking Skill (HOTS) di SMP Ibu Kartini menjadi permasalahan yang perlu ditingkatkan. Berdasarkan data raport pendidikan tahun 2022, menunjukkan bahwa rata-rata kompetensi menginterpretasi dan memahami isi teks sebesar 54,37, rata-rata kompetensi mengevaluasi dan merefleksikan isi teks 53,62. Menurut Nita Oktiva (https://akupintar.id/info-pintar/-/blogs/cara-membuat-soal-hots) menyatakan bahwa

Efektivitas Siklus Belajar 5E terhadap Kemampuan Menyelesaikan Soal HOTS IPA SMP Ibu Kartini Read More »